Rabu, 22 Februari 2012

Coding errors in server side Javascript in xPages may hang HTTP threads

Pada salah satu server Domino, produk IBM sering terjadi kesalahan coding saat server-side Javascript (SSJS) dijalankan dari aplikasi xPage. Kesalahan koding tersebut mengakibatkan looping tidak terbatas

Tanda :

HTTP Server: Waiting for session to finish: Session State [Processing Request] Session ID [1] Thread ID [1764 (0x6e4)] GET /my_database.nsf/my_xpage.xsp HTTP/1.1

Penyebab :

Tidak ada cara untuk membatasi waktu eksekusi dari thread HTTP yang berjalan di server web Domino, dan tidak ada cara menghentikan thread tersebut.

Solusi:

Pengembang seharusnya berhati-hati saat menguji semua server-side Javascript sebelum melakukan deploying aplikasi xPage. Jika koding eror disebabkan kesalahan task HTTP, maka perlu dilakukan non-aktivasi task HTTP dan restart server Domino. Sebuah server mempunyai banyak threads yang tersedia dan defaultnya adalah berjumlah 40 dan server web seharusnya dapat beroperasi secara normal meskipun satu dari threads HTTP nya terdapat masalah. Untuk melakukan restart semua database di task Domino maka perlu dijalankan perintah “nsd-kill” dari command promp jika restart normal tidak berhasil.

0 komentar:

Posting Komentar